Resep cap cay

Cap cai adalah dialek Hokkian yang berarti harfiah "aneka ragam sayur".
Cap cai adalah nama hidangan khas Tionghoa yang populer yang khas karena dimasak dari banyak macam sayuran. biasanya cap cai sangat cocok dihidangkan pada saat kumpul bersama keluarga atau teman-teman. dalam pembuatan oalahan sayuran ini pun gak susah loh, 
di video kali ini kalian bebas memasukkan sayuran apapun tetapi dengan menggunakan cara yang sama. nah, untuk membuatnya yuk baca bahan dan tonton videonya :D

bahan :
- 50 gram kembang kol
- 1 buah wortel
- 1 buah jagung muda
- 1 buah bawang bombai
- 3 buah bawang putih yang sudah digeprek/ditumbuk
- 3 buah bakso
- jamur kancing
- jamur maitake
- jamur shimenji
- jamur kuping
- minyak makan
- 80 gram daging ayam
- kapri
- baby pakcoy
- merica
- air
- tepung maizena

No comments:

Powered by Blogger.